REKAP DATA PENELITIAN JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN

REKAP DATA PENELITIAN JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN

TAHUN 2014 S/D 2019

TAHUN 2014

NoJudul PenelitianNama PenelitiKeterangan
1Pengaruh Cacing Tanah Terhadap Lama Waktu Komposting Sampah Organik Rumah TanggaAbdul Khair, M.Si Noraida, M.Kes Munawar Raharja, M.PHPenelitian Risbinakes
2Upaya Kesehatan Lingkungan di Desa/ Kelurahan Siaga Kota Banjarbaru Provinsi Kalimantan SelatanH. Aus Al anhar, MS Erminawati, M.Pd Hardiono, M.KesPenelitian Risbinakes
3Risiko Keracunan Pestisida pada Petani Pengguna Pestisida di Kota Banjarbaru Tahun 2014Yohanes Joko S., M.Kes Arifin, M.Kes Gunung Setiadi, M.ScPenelitian Risbinakes
4Penerapan Lima Kunci Keamanan Pangan pada Pedagang Makanan di Kawasan Wisata Kuliner Gang Pengkor Kota Banjarmasin Tahun 2014Rahmawati, M.Kes Isnawati, M.Kes Syarifudin A., MSPenelitian Risbinakes
5Diversitas Jenis Nyamuk pada Berbagai Tempat Penampung Air di Pemukiman Penduduk di Kelurahan Banjarbaru Kota Banjarbaru Tahun 2014Tien Zubaidah, M.KL Efansyah Noor, M.Si Hj. Darmiah, MSPenelitian Risbinakes
 6Analisis Situasi dan Kecendrungan Cemaran Bahan Organik di Daerah Aliran Sungai Riam Kanan Kecamatan Karang Intan Kabupaten BanjarZulfikar Ali As, MT Munawar Raharja, M.PH Sulaiman Hamzani, MTPenelitian Mandiri

TAHUN 2015

NoJudul PenelitianNama PenelitiKeterangan
1Penurunan Debu Ruang Pengasapan Rubber Sheet Menggunakan Wet ScrubberAbdul Haris, MT H. M. Pahruddin, M.KLPenelitian Mandiri
2Hygiene dan Sanitasi Makanan Jajanan di Sekolah Dasar /Sederajat di Kelurahan Cempaka Kota BanjarbaruHj. Darmiah, MS Tien Zubaidah, M.KL Erminawati, M.PdPenelitian Pemula
3Analisis Kecelakaan Kerja pada Penambang Intan TradisionalGunung Setiadi, MSc Munawar Raharja, M.PH Sulaiman Hamzani, MTPenelitian Pemula
4Aplikasi Metode Geolistrik RES2DINV untuk Pemetaan Rembesan Lindi di Tempat Pembuangan Akhir Sampah di Gunung Kupang BanjarbaruHardiono, M.Kes Zulfikar Ali As, MT Yohanes Joko S., M.KesPenelitian               Hibah Bersaing
5Analisis Risiko Kualitas Rumah terhadap Kejadian TB Paru di Wilayah Kerja Puskesmas Astambul Kabupaten BanjarImam Santoso, M.Kes H. Aus Al Anhar, MS Arifin, M.KesPenelitian               Hibah Bersaing
6Efektifitas Bakteri Ecetobacter Sp dalam Mereduksi Pencemar Bahan Organik Limbah Cair Industri TahuMaharso, M.Kes Rahmawati , M.Kes Isnawati, M.KesPenelitian               Hibah Bersaing

TAHUN 2016

NoJudul PenelitianNama PenelitiKeterangan
1Optimasi Penggunaan Dual  Coagulant dan Gravel Bed untuk Memperbaiki Kualitas Air Gambut di Desa Sawahan Kecamatan Bantuil Kabupaten Barito Kuala Tahun 2016Sulaiman Hamzani, MT Munawar Raharja, M.PH Zulfikar Ali As, MTPenelitian Pemula
2Tinjauan Kualitas Bakteriologis dan Tingkat Risiko Pencemaran Air Sumur Gali di Kelurahan Sungai Ulin Kota Banjarbaru Tahun 2016Yohanes Joko S., M.Kes Gunung Setiadi, M.Si Hj. Darmiah, MSPenelitian Pemula
3Efektifitas Sanitary Candida KIT dalam Mengatasi Cemaran Candida sp. Pada Bak Toilet Sekolah di SDN Kota BanjarbaruIsnawati, M.Kes Maharso, M.Kes Rahmawati, M. KesPenelitian               Hibah Bersaing
4Desain Pengolahan Air Limbah Industri  Sasirangan di SMKN 1 MartapuraNoraida, M.Kes Syarifudin, A., MSPenelitian               Hibah Bersaing
5Modifikasi Ovitrap dalam Upaya Meningkatkan Daya Jebak Telur Aedes spTien Zubaidah, M.KL Erminawati, M.PdPenelitian               Hibah Bersaing

TAHUN 2017

NoJudul PenelitianNama PenelitiKeterangan
1Pola Cemaran Bahan Kimia di Aliran Sungai Riam Kanan Kabupaten Banjar 2017Munawar Raharja, M.PH Sulaiman Hamzani, MT Zulfikar Ali As, MTPenelitian Pemula
2Pola Kepadatan Populasi Vector Penyakit DBD di Pemukiman Penduduk Bantaran Sungai Martapura Kecamatan Martapura Tahun 2017Yohanes Joko S., M.Kes Gunung Setiadi, M.Si Hj. Darmiah, MSPenelitian Pemula
3Pola Penambahan Larutan Tawas untuk Penurunan Kekeruhan Air Sungai MartapuraAbdul Khair, M.Si Maharso, M.Kes Noraida, M. KesPenelitian               Hibah Bersaing
4Efektifitas Portable Hot Steam Sanitizer untuk Meningkatkan Kualitas Kebersihan Peralatan Makjan pada Warung Makan Pasar Terapung BanjarmasinRahmawati, M.Kes Isnawati, M.Kes Erminawati, M.PdPenelitian               Hibah Bersaing
5Efektifitas Saringan Abu Sekam Padi untuk Menurunkan Kekeruhan pada Air Sungai MartapuraSyarifudin, A., MS Imam Santoso, M.KesPenelitian               Hibah Bersaing

TAHUN 2018

NoJudul PenelitianNama PenelitiKeterangan
1Pengaruh Lubang Bed, Colum, dan Pressure pada Wet Scrubber terhadap Efisiensi Penyisihan No2Abdul Haris, MT Budiyanti M., M.ScPenelitian Calon Dosen
2Efisiensi Pipa Circular dan Saringan Silica-GAC dalam Mengatasi Kekeruhan Air Sungai Martapura di Desa Lok Baintan Kabupaten Banjar Tahun 2018Sulaiman Hamzani, MT Munawar Raharja, M.PH  Penelitian Pemula
3Perbaikan Kualitas Air Sumur Gali di Kuala Tambangan Kecamatan Takisung dengan Komparasi Filtrasi Pasir Pantai dan Pasir SungaiSyarifudin, A., MS H. Hardiono, M.KesPenelitian Pemula
4Perbedaan Berbagai Jenis Air Tercemar dan Jenis Air terhadap Kepadatan Nyamuk Aedes sp. (Stadium Larva) Tahun 2018Gunung Setiadi, M.Si Yohanes Joko S., M.KesPenelitian Pemula
5Modifikasi Perangkap Nyamuk dengan Botol PlastikNoraida, M.Kes Isnawati, M.Kes Abdul Khair, M.SiPenelitian               Hibah Bersaing
6Pengendalian PM. 10 dalam Udara Ruang Melalui Pengembangan Teknologi Tepat Guna Air Cleaning Device Metode AdsorbsiMaharso, M.Kes Zulfikar Ali As, MT Erminawati, M.PdPenelitian               Hibah Bersaing
7Pendugaan Konsentrasi TSP dan PM. 10 Melalui Pengukuran  Dust Fall (Studi pada Dispersi Debu dari Jalan Khusus Angkutan Batubara)Dr. Junaidi, MS Rahmawati, M.Kes Agnes T. Diana Nerawati, M.KesPenelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT)
8Perancangan Alat Pengolah Sampah Medis (Medical Waste Treatment/MWT-P) untuk PuskesmasDr. H. M. Irfa’i, MT Arifin, M.Kes Imam Thohari, MM.KesPenelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT)

TAHUN 2019

NoJudul PenelitianNama PenelitiKeterangan
1Optimalisasi Waktu Kontak Pada Reaktor Anaerobik Sistem Biakan Tersuspensi dan Biakan Melekat Studi Kasus Pengolahan Limbah CairSulaiman Hamzani, MT Syarifudin, MSPenelitian Pemula
2Kemampuan Abu Gosok, Kapur dan PAC Sebagai Bahan Pengolah Limbah Cair Industri SasiranganMunawar Raharja, M.PH Zulfikar Ali As, MT  Penelitian Pemula
3Infertilisasi dengan Bahan Nabati Bromelain pada Nanas (Ananas comasus) untuk Menekan Jumlah Populasi Nyamuk Aedes sp.Dr. Isnawati, M.Kes Dr. H. M. Irfa’i, MT Ferry Kriswandana, MTPenelitian               Berbasis Kompetensi
4Jerapan Debu Oleh Vegetasi Tanaman Karet (Studi Kasus pada Jalan Khusus Angkut Batubara di Kabupaten Tapin)Dr. Junaidi, MS Zulfikar Ali As, MT Agnes T. Diana Nerawati, M.KesPenelitian               Berbasis Kompetensi